Radon Kernel v6.3 untuk Redmi Note 3 Pro

February 09, 2018
radon

Radon kernel ini dibuild oleh Umang96@xda, yang mana dalam setiap rilisnya berfokus pada kualitas daripada kuantitas, sekian lama rilis sejak Juli 2016 versi Radon Kernel ini baru sampai v6.

Fitur Kernel
Perbaikan Cpu:
  • Mode Balanced, Battery and Gaming tersedia untuk governor interaktif
  • Undervolt ringan untuk cpu, mengurangi panas, membantu baterai lebih awet
  • Seluruh governors dasar and relaxed governor tersedia, bawaannya adalah interactive
  • Dapat beralih ke wakeup boost, hotplug boost, touch boost

Perbaikan IO & Memori:
  • Menambahkan fiops, bfq, zen, maple, sio io schedulers
  • Menonaktifkan io crc check untuk mendapatkan lebih banyak kinerja
  • Zram dengan dukungan kompresi lz4 & lz0
  • Dukungan untuk file sistem NTFS, exFAT, F2FS, EXT

Perbaikan Gpu/Display -
  • Perbaikan kesalahan gpu frequency reflected kedalam sysfs
  • Pilihan untuk menerapkan profil warna, pilih saat flashing
  • Adreno idler dan adreno boost tersedia, dimatikan sebagai bawaan
  • Savoca's kcal color control, kontrol penuh atas warna
  • Wake gestures, dt2w, s2s and s2w for seluruh tipe LCD

Perbaikan Pengisian Daya/Battery:

  • Opsi untuk memilih daya pengisian 2000mA or 2400mA (Quick Charging)
  • Mild stable undervolt untuk cpu dan gpu
  • Optimalisasi untuk pengelolaan beban dan daya yang lebih baik

Perbaikan lainnya:
  • Kontrol suara untuk speaker, earphones, mic dll
  • Opsi untuk memilih selinux mode saat menginstall
  • Di Compile menggunakan aosp 4.9.4 aarch64 toolchain
  • Opsi Fsync tersedia, dihidupkan sebagai bawaan
  • Kontrol intensitas getaran tersedia


Cara Pasang:
  1. Download kernel Radon
  2. Buat backup sistem dan boot di twrp
  3. Kemudian, hapus cache dan cache dalvik (tidak diharuskan)
  4. Flash kernel zip dan reboot
Perhatian:
  • Gunakan kernel bawaan/stock kernel sebelum memasang kernel ini.
  • Jangan memasang kernel ini sesaat setelah memasang Magisk, reboot ponsel terlebih dahulu baru pasang kernel Radon.
  • Untuk pengguna FP Goodix (MIUI MM Only), pasang Goodix Fix setelah memasang kernel, Download: MIUI_MM_GOODIX.ZIP | SOURCE


Download
Update Radon v6.3 - 4 February 2018
Changelog for oreo:
  • Force permissive selinux
  • Small cluster input boost freq 1305 mhz
  • Block timerfd wakelock
Changelog for nougat:
  • Use 100hz tick rate for more compatibility and battery
  • Small cluster input boost freq 1305 mhz
  • Block timerfd wakelock
Changelog for marshmallow:
  • Nothing to update, use V6.1 (Untuk base Marshmallow tidak ada update)

    Download:



    Source: XDA

    Artikel Terkait

    Previous
    Next Post »

    8 comments

    Write comments
    February 13, 2018 at 1:41 AM delete

    Mi Flash Tool is an amazing tool flashing the roms.
    I hope you will love this tool.
    Show your love by sharing this tool.
    Mi Flash Tool

    Reply
    avatar
    bamzzz
    AUTHOR
    February 13, 2018 at 2:02 PM delete

    You can visit here: https://www.bootloop.id/2017/10/xiaomi-flash-tool.html

    Reply
    avatar
    Anonymous
    AUTHOR
    July 9, 2018 at 6:39 AM delete

    Bisakah instal kernel radon jika sebelumnya menggunakan kernel agni?? Soalnya stok kernel punya saya bawaanya kernel agni

    Reply
    avatar
    shivam kumar
    AUTHOR
    August 27, 2018 at 7:47 PM delete

    This is my first time i visit here. I found so many interesting stuff in your blog especially its discussion. From the tons of comments on your articles, I guess I am not the only one having all the enjoyment here! keep up the good work.

    Reply
    avatar
    venom
    AUTHOR
    October 9, 2018 at 9:56 PM delete

    radon buat miui 10 mm ada gak om?

    Reply
    avatar
    bamzzz
    AUTHOR
    October 15, 2018 at 6:46 PM delete

    Pakai radon yg untuk miui 8/9 bisa

    Reply
    avatar
    Unknown
    AUTHOR
    May 29, 2021 at 8:11 AM delete

    Gan,Radon buat MIUI 10 Oreo ada.?🙏

    Reply
    avatar

    Silahkan tinggalkan komentar EmoticonEmoticon